Mengenal Sejarah Suku Ambon Yang Berasal Dari Provinsi Maluku

Suku Ambon adalah salah satu suku paling besar yang berasal dari Provinsi Maluku. Suku bangsa ini cukup banyak mendiami kawasan pada Pulau Ambon, Haruku, Saparua, Seram Barat serta Nusa Laut. Yang mana adalah wilayah administratif Kabupaten Maluku Tengah di Maluku.

Mengenal-Sejarah-Suku-Ambon-Yang-Berasal-Dari-Provinsi-Maluku

Persebaran orang-orang Ambon memang cukup luas sampai ke wilayah Jakarta, Papua serta Jawa Barat. Di mana menandakan masifnya mobilisasi kepada masyarakat suku ini. Di antara banyaknya suku bangsa yang ada di Maluku. Suku Ambon adalah salah satu suku yang mempunyai informasi cukup jelas tentang Cerita’Yoo asal usulnya.

Sejarah Suku Ambon

Sumber sejarah tentang asal usul suku Ambon terekam di dalam sebuah hikayat yang juga di kenal dengan Hikayat Tanah Hitu. Dalam Hikayat Tanah Hitu di ceritakan bagaimana awal mula kedatangan orang-orang ke Pulau Ambon. Yang mana terbagi jadi beberapa gelombang. Gelombang pertama yaitu kedatangan kelompok orang yang asalnya dari pegunungan Paunussa pada Pulau Seram. Gelombang pertama juga di sebut sebagai orang Arafuru ataupun Alifuru yang datang di Pulau Ambon, tepatnya yaitu di Pantai Hitu.

Baca Juga : Mengenal Sejarah Suku Minang Dari Sumatera Barat

Kehadiran orang-orang Arafuru di Pulau Ambon di perkirakan yaitu pada kisaran abad ke-15. Namun temuan arkeologi pada wilayah itu tampaknya membantah teori ini. Yang mana Pulau Ambon di temukan sejumlah peninggalan arkeologi berupa sisa kebudayaan dari zaman neolitikum, Sehingga mengindikasikan bahwa sudah ada peradaban yang jauh sebelum abad ke-15. Gelombang kedatangan orang Arafuru yang pertama dari pegunungan Paunussa yaitu oleh Hikayat Tanah Hitu, di sebutkan sebagai orang asli Ambon.

Kemudian kedatangan gelombang kedua yaitu kelompok orang yang berasal dari Tuban, Jawa Timur. Lalu, kedatangan gelombang ketiga yaitu rombongan anak laki-laki Raja Jailolo. Sementara gelombang keempat yaitu kelompok orang dari Goran. Karena saking banyaknya populasi masyarakat Ambon yang begitu terkenal. Maka masyarakat pada kawasan Pulau Ambon dan sekitarnya di sebut sebagai orang Ambon.

Bahan Yang Dipakai Oleh Suku Ambon

Sejarah-Suku-Ambon-Yang-Berasal-Dari-Provinsi-Maluku

Bahasa Suku Ambon mempunyai bahasanya sendiri yang di gunakan untuk berinteraksi sehari-harinya yang mana di sebut dengan bahasa Ambon. Bahasa Ambon tidak hanya di pakai oleh orang-orang dari suku Ambon. Namun juga oleh orang yang ada di Seram dan Lease. Bahasa Ambon juga termasuk ke dalam 10 besar bahasa yang mempunyai banyak penutur, jadi di sebut juga dengan Siwalima. Di Maluku yang mempunyai lebih dari 150 bahasa, bahasa Ambon jadi bahasa paling terkenal storyups.com.

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *